Detail Cantuman
Advanced SearchSkripsi
Pengaruh Kinerja Pengurus Terhadap Kepuasan Anggota Koperasi Pegawai Republik Indonesia (KPRI) UIN Raden Fatah Palembang
ABSTRAK
Penelitian inidilakukanpadaKoperasiPegawai Republik Indonesia UINRaden Fatah Palembang.Penelitian inibertujuan untuk mengetahuiPengaruhKinerjaPengurusterhadapkepuasananggotapadaKoperasiPegawai Republik Indonesia UINRaden Fatah Palembang.Metodesampel yang digunakanoleh penulis dalam penelitian ini adalahmetode accidental sampling.Hasil penelitian menunjukkanbahwaterdapatpengaruh yang signifikananatarakinerja pengurus terhadapkepuasananggota.Pada validitas kinerja pengurus menunjukkan bahwa critical value untuk sampel pada taraf signifikan adalah valid. Pada variabel kinerja pengurus critical value untuk sampel pada taraf signifikan adalah valid.Berdasarkanujiparsial(uji t) menunjukkanbahwavariabelkinerja pengurus berpengaruhterhadapkepuasananggota.Pada hasil Uji Reabilitas kinerja pengurus menunjukkan bahwa reliabel. Pada Analisis Regresi Linier Sederhana, berdasarkan uji nilai t- tes untuk variabel kualitas kinerja pengurus berpengaruh sangat signifikan terhadap variabel kepuasan. Hasil Hipotesis menunjukkan bahwa semuanya berpengaruh signifikan antara variabel X terhadap Y. PengaruhKinerjaPengurusterhadapKepuasananggotaKoperasiPegawai Republik Indonesia UINRaden Fatah Palembang secaraumumtelahdilaksanankan dengan baik.
Kata kunci: Kinerja Pengurus, Kepuasan Anggota.
Ketersediaan
P00011946 | 658 FIT p | My Library (658) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
658 FIT p
|
Penerbit | Universitas Sumatera Selatan : Palembang., 2021 |
Deskripsi Fisik |
xvi, 44 hlm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
658
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Fitriliana Mouriza Ananda
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain