Record Detail
Advanced Search
Skripsi
Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bumi Citra Sumatera Palembang
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh signifikan Gaya
kepemimpinan Terhadap kinerja karyawan pada PT. Bumi Citra Sumatera. baik
secara parsial maupun simultan. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif
Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder
yang diperoleh dari penyebaran kuesioner karyawan bagain redaksi saja.
Penelitian ini menggunakan metode Analisis Kuantitatif,Uji Validitas Data, Uji
Reliabilitas Data, Analisis Regresi Sederhana, Uji Hipotesis (t), dan Koefisien
Determinasi (R2). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat hubungan yang
signifikan dan positif antara gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada
PT. Bumi Citra Sumatera.
Kata kunci : Gaya Kepemimpinan dan Kinerja Karyawan
Availability
P000834 | 303.34 SEL p | My Library (658) | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
303.34 SEL p
|
Publisher | Fakultas Ekonomi : Palembang., 2023 |
Collation |
xvi, 66 hlm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
303.34
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
Selfi Camellia
|
Other version/related
No other version available