No image available for this title

Skripsi

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Harga Saham Pada Sektor Infrastruktur Di Indonesia (Periode 2019-2022)



ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk membantu para investor dalam pengambilan
keputusan bagaimana melakukan investasi di pasar modal dengan menganalisis
pengaruh rasio keuangan suatu perusahaan terhadap harga sahamnya. Rasio
keuangan yang digunakan dalam penelitian ini antara lain, yaitu Return On
Assets,Return On Equity,Debt to Equity Ratio, Price Earning Ratio, dan Earning
Per Share yang digunakan sebagai variabel independen dan harga saham sebagai
variabel dependen. Penelitian ini menggunakan teknik pengambilan sampel
Purposive sampling dengan sampel sebanyak 29 emiten Infrastruktur yang
memenuhi kriteria penelitian selama periode 2019-2022 dari 37 emiten yang ada.
Penelitian ini menggunakan Analisis Regresi Data Panel untuk menguji hipotesis.
Hasil uji hipotesis menunjukan bahwa Price Earning Ratio dan Earning Per
Share signifikan berpengaruh terhadap harga saham, sedangkan Return On
Assets,Return On Equity dan Debt to Equity Ratio tidak signifikan terhadap harga
saham. Investor sebaiknya melihat kembali laporan keuangan yang diterbitkan
oleh perusahaan dan menggunakan rasio keuangan khususnya Price Earning
Ratio (PER) dan Earning Per Share (EPS) sebagai acuan dalam melakukan
investasi.

Kata Kunci : Return On Assets,Return On Equity,Debt to Equity ratio, Price
Earning Ratio, dan Earning Per Share


Ketersediaan

P00010188332.632 2 DES pMy Library (658)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
332.632 2 DES p
Penerbit Fakultas Ekonomi : Palembang.,
Deskripsi Fisik
xvii, 76 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
332.632 2
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this