No image available for this title

Skripsi

Analisis Gaya Kepemimpinan Dalam Meningkatkan Motivasi Kerja Karyawan Di PT ISS Indonesia Cabang Palembang



ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gaya kepemimpinan dalammeningkatkan motivasi kerja karyawan di PT. ISS Indonesia Cabang Palembang. Adapun jenis penelitian ini yaitu penelitian lapangan (Field Research) yangbersifat deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalahwawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan ialahreduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan yang diterapkanoleh pimpinan PT. ISS Indonesia Cabang Palembang adalah tipe kepemimpinandemokratik yaitu salah satu gaya kepemimpinan yang efektif karena lebihmengarahkan pada peningkatan moral dan produktivitas kinerja karyawan. Dimana dilihat dari segi pengambilan keputusan pimpinan melakukanmusyawarah dengan karyawan sebelum memutuskan atau mengambil sebuahkeputusan, pimpinan menjaga hubungan yang baik dengan para karyawan, pimpinan dapat memberikan dan menerima saran, masukan dan pendapat dari
karyawannya. Adapun faktor yang mempengaruhi gaya kepemimpinan dalammeningkatkan motivasi kerja karyawan yaitu faktor intriksik dan faktor ekstrinsik.
Kata Kunci : Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja


Ketersediaan

P0002214303.34 MUH aMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
303.34 MUH a
Penerbit Fakultas Ekonomi : Palembang.,
Deskripsi Fisik
xvi, 73 hlm ; 30 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
303.34
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this