Record Detail
Advanced Search
Skripsi
Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pada PT. Asuransi Wahana Tata Cabang Palembang
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk: mengetahui pengaruh kualitas pelayanan
dan kepercayaan terhadap loyalitas nasabah pada PT. Asuransi Wahana Tata
cabang Palembang. Sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah sebanyak 96
Orang. Untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan dan kepercayaan terhadap
kepuasan konsumen digunakan analisis regresi berganda.. Analisis regresi di
peroleh Y1 = 0, ,066 + 0, 179 X1 + 0, 805 X2 . Nilai t hitung untuk variabel
kualitas pelayanan adalah sebesar 5,346, dengan tingkat segnifikasi sebesar
0,000.dan nilai F hitung adalah sebesar 1499,476 dengan tingkat segnifakasi
(Sig.) sebesar 0,000a
. Kedua variabel tersebut yaitu variabel kualitas pelayanan
dan variabel kepercayaan nilai tingkat senifikasinya (Sig.) < 0,05, artinya model
signifikan. Hasil analisis regresi dan uji hipotesis menunjukkan bahwa variabel
kualitas pelayanan (X1) dan variabel kepercayaan (X2) mempunyai pengaruh yang
positif dan signifikan terhadap. variabel loyalitas (Y)..
Kata Kunci : kualitas pelayanan, variabel kepercayaan, loyalitas
Availability
P0002225 | 658.812 SEP p | My Library | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
658.812 SEP p
|
Publisher | Fakultas Ekonomi : Palembang., 2024 |
Collation |
xvi, 66 hlm ; 30 cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
658.812
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
Septy Aleycia
|
Other version/related
No other version available