Detail Cantuman
Advanced SearchSkripsi
Pengaruh Kepuasan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Minimarket CV. MM Grand HI
ABSTRAK
Pengaruh Kepuasan dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Minimarket
CV. MM Grand HI
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Kepuasan dan
Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Minimarket CV. MM. Grand HI. Penelitian
ini merupakan jenis penelitian deskriftif dengan pendekatan kuantitatif yang bertujuan
untuk mengetahui hubungan antara satu variabel independen dengan variabel dependen.
Populasi dalam penelitian ini adalah Pelanggan yang berbelanja di minimarket tersebut.
Pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Sampel yang di ambil
sebanyak 97 orang dengan menggunakan teori perhitungan rumus Lemeshow dengan
teknik pengumpulan data kuesioener, wawancara serta dokumentasi. Data sekunder
dikumpulkan dari tempat penelintian, studi pustaka dan internet. Teknik analisis data
pada penelitian ini adalah teknik analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini
menunjukkan berpengaruh positif dan signifikan antara Kepuasan dan Kepercayaan
terhadap Loyalitas Pelanggan CV. MM grand HI.
Kata Kunci : Kepuasan pelanggan, kepercayaan dan loyalitas pelanggan
Ketersediaan
P0002254 | 651 SUH p | My Library | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
651 SUH p
|
Penerbit | Fakultas Ekonomi : Palembang., 2024 |
Deskripsi Fisik |
xvii, 98 hlm ; 30 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
651
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Suhartini
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain