No image available for this title

Skripsi

Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Banyuasin



ABSTRAK
Kualitas pelayanan pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan akan menentukan
sejauhmana para pegawai dapat memberikan kualitas yang baik dalam melayani
para tenaga pendidik dan masyarakat umum. Kepuasan kerja yang relatif baik
tampaknya memberikan kontribusi bagi kinerja pegawai untuk tetap bekerja
dengan lebih baik dan menunjukkan kinerja tinggi untuk memberikan tanggung
jawab dalam mendukung kesejahteraan dan keberhasilan instansi. Tujuan
penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan terhadap kinerja
pegawai dan pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini
menggunakan metode kuantiatif dan mengunakan teknik probability sampling,
populasi pada penelitian ini sebanyak 39 orang, sample yang digunakan sampel
jenuh yang dimana seluruh populasi dijadikan sampel. Hasil penelitian ini kualitas
pelayanan dan kepuasan kerja secara parsial berpengaruh signifikan terhadap
Kinerja Pegawai pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupatn Banyuasin.
Kata Kunci: Kualitas Pelayanan, Kepuasan Kerja, Kinerja Pegawai


Ketersediaan

P0002283651 EMI pMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
651 EMI p
Penerbit Fakultas Ekonomi : Palembang.,
Deskripsi Fisik
xv, 76 hlm ; 30 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
651
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this